Tips : Langkah Agar Suspensi Berfungsi Lebih Baik - Moto Dekil

Latest

All about motor trail Indonesia, dan pecinta trail yang berada di Indonesia berisikan Info dan tips tentang dunia trail

Ads

Advertisement

Monday, December 22, 2014

Tips : Langkah Agar Suspensi Berfungsi Lebih Baik

Oke tanpa basa basi lagi, mari kita kupas langkah langkah suspensi agar berfungsi lebih baik, mungkin anda tidak menginginkan life cycle suspensi anda berumur pendek kan??




Pertama yang perlu anda check adalah tekan Udara Ban, kalau ban anda terlalu keras maka dalam melibas permukaan yang tidak rata akan langsung di antarkan ke beban suspensi, jadi baiknya tekanan ban yang baik antara 11-13 psi, 13-14. pengunaan ring ban belakang lebih nyaman dari pada 19.
Pengukuran suspensi belakang Sping rate dan SAG. hal ini bisa anda baca pada artikli disini.
Pemasangan Suspensi yang baik dan benar. contohnya kemiringan sudut dan kesimetrisan dalam pemasangan. hal ini diperuntukan untuk motor yang telang mengupgrade suspensi depan mereka.
Pengukuran dan mensetting suspensi depan itu sendiri bisa anda baca pada artikle ini.


Pengisian dan pengecekan uli suspensi anda agar sesuai standar. penggantian seal atau ada part yang bocor.
Merawat Link pada suspensi belakang anda, karena link ini bertugas untuk meredam gataran dari ban ke suspensi dan ke frame. jadi perawatan yang berkala sangat di anjurkan.
Cek kekenduran rantai. hal ini di peruntukan saat anda berkecepatan tinggi dan rantai anda kendur pastinya anda akan merasakan motor anda mangap mangap atau anguk anguk ga jelas.

No comments:

Post a Comment