Motocross : Tips Engine Heat Cycle untuk trail - Moto Dekil

Latest

All about motor trail Indonesia, dan pecinta trail yang berada di Indonesia berisikan Info dan tips tentang dunia trail

Ads

Advertisement

Saturday, May 31, 2014

Motocross : Tips Engine Heat Cycle untuk trail


Anda baru saja membeli motor trail baru anda....

sangat bersih, bersinar, dan tanpa ada goresan di body work, suara mesin pun halus.... dan mungkin anda berfikir untuk waktu yang tepat untuk bermain di sirkuit atau jalur untuk showoff kepada teman - teman anda...



perbedaan mesin motocross pada era sekarang dari era sebelumnya adalah banyaknya part2 tambahan dan mesin semakin mengunakan kompresi tinggi, pengunaan part kecil sangat banyak...

endrayen... atau Heat Cycle ...munkin kita masi ingat masa dulu, kita disuruh untuk memanaskan mesin 5-10 menit untuk menaikan oli keseluruh bagian2 mesin motor, dan matikan trus biarkan mesin dingin, dan hal ini diulang ulang di hari kemudian.

kemudian ada yang berfikir untuk melakuan heat cycle dengan cara mengendari motor tahap demi tahap untuk melakukan buka gas dan menaikkan rpm.

dan dilain pihak anda juga mendengar saran dari teman untuk melakukan heat cycle langsung gas wide open scep karburatonya, agar mendapat setingan mesin yang optimal. hal yang sangat berlawanan dan tidak masuk akal. kemungkinan ini akan berdampak mesin untuk hank,stack, macet. karena part2 baru tentunya membutukan waktu dan ruang untuk menyesuaikan dengan part mesin lainnya.


apapun jenis mesin kendaraan trail anda anda juga bisa mengimplementasikan heat cycleuntuk jenis mesin 2T maupun 4T, dan dari cc kecil 80cc sampai 450cc anda bisa mengaplikasikan heat cycle untuk type mesin yang sudah sebutkan. pemanasan untuk mesin sangat lah krusial jika anda tidak lakukan untuk motor baru maupun abis di tune-up.

seluruh part pada mesin motor membutuhkan waktu agar benar2 klop terpasang yang satu dengan yang lainnya, dan juga bahan aluminium membutuhkan pelebaran saat pemanasan sebelum di gunakan.

dan juga untuk tubuh anda juga perlu pemanasan agar tidak keram saat riding fun dan tidak cedera parah saat jatuh karena kurang pemanasan.

sekian untukpostingan hari ini sekian dan terimkasih.

No comments:

Post a Comment